Liburan ke Lampung (2013) (Catatan : foto-foto yang ada di website ini berasal dari Flickr dan video berasal dari Youtube, yang kami upload kesana, jika tidak muncul di browser Anda, mungkin saja akses ke Youtube dan Flickr diblok di jaringan internet Anda) Pada bulan Agustus 2013, kami 2 keluarga yaitu keluarga Handoko dan keluarga Blasius […]